HOT POT AYAM (RESEP MASAKAN INDONESIA)
SAMBAL RAWIT,(aduk rata)
BAHAN:
1 sdm minyak sayur
5 siung bawang putih,cincang
1 ekor ayam,potong 14 bagian
2 batang daun bawang,iris kasar
2 cm jahe,memarkan
1 liter air,2 sdt garam
1 sdt merica bubuk
2 buah tomat ceri,potong sesuai selera
100 g brokoli,lepas kuntumnya
100 g kembang kol.lepas kuntumnya
� sdt wijen
SAMBAL RAWIT,(aduk rata)
75 ml kecap asin
9 buah cabai rawit,iris halus
1 sdt cuka masak
CARA MEMBUAT:
� Siapkan panic hot pot panas atau pinggan tahan panas.
� Tuangkan minyak kedalm panci,tumis bawang putih dan daun bawang hingga wangi.
� Tambahkan jahe dan potongan ayam hingga kaku.
� Tuangkan air,tambahkan garam dan merica bubuk.didihkan dengan api kecil hingga air menyusut dan ayam lunak.
� Masukan kembang kol,tomat dan brokoli,didihkan kembali. Matikan api. Perciki minyak wijen,angkat.
� Sajikan panas dengan sambal kecap rawit.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar