Selasa, 29 Januari 2013
Perbandingan Reklame Konvensional Vs Digital
Pasang Reklame - Walaupun saat ini kita sudah memasuki era serba digital namun sepertinya industri pembuat reklame secara konvensional masih banyak peminatnya, baik itu dari sejumlah perusahaan dan instansi pemerintah. Padahal jika dikalkulasi biaya produksinya lebih tinggi dibandingkan menggunakan tenologi cetak digital.
Ada beberapa jasa pasang reklame yang saat ini masih menggunakan teknik konvensional dengan cara mengecat langsung dibandingkan dengan cetak digital masih eksis dan masih prospektif.
Reklame digital & konvensional masing-masing memiliki kelebihan & kekurangan terutama untuk reklame luar ruangan.
- Keuntungan cetak digital adalah waktu produksi yang dibutuhkan relatif singkat, sedangkan untuk cara konvensional dengan cara menyemprot cat dengan teknik air brush relatif lama sekitar lima hari.
- Dilihat dari segi kualitas keawetannya dan lebih lama, creklame konvensional lebih bagus daripada reklame digital.
- Dari segi harga. Reklame konvensional biayanya lebih mahal karena melalui tahapan pengecatan, dan berbeda dengan digital hanya mengandalkan sketsa dan komputer, dan mesin printing.
Hal ini bisa menjadi pilihan bagi konsumen, sesuai dengan budget & juga kebutuhan reklame mereka.
Semoga bermanfaat dan menjadi acuan bagi Anda yang ingin menggunakan jasa pasang billboard atau reklame.(wk)
.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Popular Posts
-
W alaupun Hampir Putus Asa Karena Blog Yang Lama Eror, tapi nggak apa lah saya akan mencoba menulis mengenai teknik SEO yang lain Di blog...
-
Resep Gulai Nanas Kreasi masakan dengan menggunakan bahan nanas ternyata cukup menggugah selera apalagi dimakan dengan nasi putih panas. Awa...
-
Resep Masakan : Opor Ayam Gulai Nanas / Nenas Bahan dan bumbu : 1/2 ekor ayam muda, dipotong jadi 4 bagian, lalu goreng setengah matang 1/2 ...
-
Telaga Sarangan merupakan salah satu obyek wisata lokal andalan Magetan. Di sekeliling telaga terdapat dua hotel berbintang, 43 hotel k...
-
Sampai saat ini, cara mencegah nyeri pinggang masih kontroversial. Dahulu memang diketahui bahwa olah raga dan perubahan pola hidup merupaka...
-
Post ini merupakan post pertama saya
-
Jantung berdebar atau dalam bahasa kedokteran disebut takikardi jika oleh suatu keadaan denyut jantung melebihi 100 kali per menit. Banyak h...
-
Organ intim wanita adalah bagian tubuh wanita yang paling di inginkan bagi kaum adam karena itu wajib bagi seorang wanita merawatnya agar ...
-
RESEP PEPES HATI AMPELA PEDASBahan dan Bumbu : 5 pasang ati ampela ayam, rebus, potong-potong 2 lembar daun salam, potong-potong 3 cm lengku...
-
Cerita Sebelumnya: Apakah Kamu masih yang Dulu Kukenal? Langit-langit rumahnya masih sama. Putih. Bersih. Kosong. Ia puny...
Ngeblog cara santai
Idblogmu. Diberdayakan oleh Blogger.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar